Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2016

Brother DCP-1601 Review

Brother DCP-1601 merupakan printer laser Brother yang mulai diperkenalkan Brother sejak tahun lalu di Indonesia. Printer laser ini merupakan printer laser A4 monokrom multifungsi dengan menawarkan fitur utama print, scan, dan copy. Printer ini sepertinya merupakan penerus printer Brother DCP-1601 yang mulai discontinue. Fitur-fitur dan bentuknya sangat mirip, hanya jenis consumablenya yang menjadi pembeda utama. Dengan processor 200 Mhz dan berat printer 7 kg, Brother DCP-1601 memiliki ukuran dimensi 385 x 340 x 255 mm. Bentuk printer Brother DCP-1601 terlihat simple, namun memiliki kualitas cetak cukup cepat untuk penggunaan di kelas SOHO (small office and home office). Bentuk dan fungsinya masih sangat mirip dengan pendahulunya yaitu Brother DCP-1510. Desain fisiknya yang compact & simple, membuat printer ini mudah di tempatkan diberbagai sudut ruangan kantor atau rumah Anda. Control panelnya terletak di bagian depan printer dan terlihat sangat sederhana.  Printer laser monokrom

Printer Laser Multifungsi Termurah

Perangkat yang memiliki banyak fungsi dan fitur sudah wajar banyak diinginkan dan digunakan oleh banyak pihak, termasuk dalam hal printer. Printer multifungsi juga demikian. Di kalangan perkantoran, bisnis, dan UKM printer laser dengan kemampuan multifungsi semakin dibutuhkan dalam kegiatan sehari-hari karena kebutuhan akan satu perangkat yang praktis memiliki beberapa fitur dan kecepatan cetak yang cukup baik. Para produsen printer pun semakin banyak yang mengeluarkan produk-produk printer laser dengan harga yang semakin relatif terjangkau, termasuk di kelas printer laser monokrom multifungsi yang dilengkapi berbagai fitur.  Fitur print, copy, dan scan kini menjadi fitur yang wajib dimiliki oleh printer laser multifungsi. Produsen printer pun berusaha agar printer laser multifungsi semakin dijangkau masyarakat tanpa mengorbankan kualitas cetak maupun performa printer. Kebanyakan printer laser multifungsi masih didominasi printer monokrom (black & white) dengan harga di 1 jutaan ru

Fuji Xerox DocuPrint M115w Review

Fuji Xerox DocuPrint M115w merupakan salah satu printer laser monokrom yang masih terbilang baru dari Fuji Xerox di Indonesia. Printer ini adalah versi multifungsi dari Fuji Xerox DocuPrint P115w. Printer laser multifungsi A4 monokrom ini dilengkapi dengan fitur print, scan, dan copy. Printer ini menjadi salah satu printer laser monokrom multi function Fuji Xerox untuk bersaing di pasar entry level printer laser monokrom di Indonesia bersama beberapa seri printer laser Fuji Xerox yang lainnya. Printer ini mirip dengan printer laser Brother DCP-1510 dengan sedikit modifikasi ala Fuji Xerox. Bahkan consumablenya sama. Sepertinya Fuji Xerox memesan produk ini dari perusahaan printer Brother untuk melengkapi varian produk-produk printer laser entry levelnya. Bentuk printernya terlihat simple dan cukup kecil untuk printer laser multifungsi, namun memiliki kualitas cetak cukup cepat untuk penggunaan di kelas  small office maupun UKM dengan kebutuhan perangkat printer multifungsi.   Desain fi

Samsung Xpress SL-M2020W Review

Samsung Xpress SL-M2020W merupakan salah satu varian printer laser monokrom Samsung yang dipasarkan di Indonesia yang   ditujukan untuk segmen SOHO (small office home office).  Printer single function ini dibanderol dengan harga resmi sekitar satu juta rupiah. Perbedaan seri ini dengan dengan seri M2020 selain harga yang sedikit lebih mahal adalah M2020w sudah dilengkapi fitur mobile printing untuk mencetak secara wireless dari berbagai macam gadget mobile seperti smartphone, tablet, dan laptop.   Bentuk printer-nya terlihat kecil, namun memiliki kualitas cetak cukup cepat untuk penggunaan di kelas   SOHO (small office and home office).   Desain fisiknya yang compact & simple, membuat printer ini mudah di tempatkan diberbagai sudut ruangan kantor atau rumah Anda. Control panelnya terletak di bagian depan printer dan terlihat sangat sederhana. Dengan processor 400 Mhz dan memory 128mb serta berat printer 3,97 kg, Samsung Xpress M2020w memiliki ukuran dimensi   331 x 215 x 178 mm . D

Toner Fuji Xerox CP225 & Fuji Xerox CM225 Series

Cartridge toner siap pakai dengan brand ORIMAX yaitu ORIMAX MX- 201591, ORIMAX MX- 201592, ORIMAX MX- 201593, dan ORIMAX MX- 201594 merupakan cartridge toner yang bisa gunakan untuk serial printer laser warna A4 single function Fuji Xerox DocuPrint CP225 Series dan printer laser warna multi function Fuji Xerox DocuPrint CM225 Series. Cartridge toner ini cukup familiar karena printer laser warnanya cukup populer dan dapat digunakan untuk beberapa seri printer laser warna Fuji Xerox. Cartridge toner ini terdiri atas 4 buah cartridge toner yaitu ORIMAX : ORIMAX MX- 201591 Black dengan page yield up to 2.000 halaman ORIMAX MX- 201592 Cyan dengan page yield up to 1.400 halaman ORIMAX MX- 201593 Magenta dengan page yield up to 1.400 halaman ORIMAX MX- 201594 Yellow dengan page yield up to 1.400 halaman Cartridge toner ORIMAX ini mampu mendukung kinerja optimal serial printer laser warna Fuji Xerox DocuPrint CP225 Series dan printer laser Fuji Xerox DocuPrint CM225 Series